Posts

Showing posts with the label Tokoh Melayu

Asal kata Raja Suran

Dalam Sejarah Melayu disebutkan bahwa Raja Tigabuana (Palembang, Bintan, Singapura), Raja Pagaruyung dan Raja Tanjungpura merupakan keturunan putra dari Raja Suran. Nama Raja Suran tidak kita jumpai dalam silsilah raja-raja di India Selatan, lalu siapa Raja Suran?

Penghulu Tiga Lorong

Cerita Tigalorong, dikutip dari ceritarakyatnusantara.com Peranap adalah salah satu kecamatan di Indragiri Hulu, Riau, Indonesia. Kecamatan ini juga terkenal dengan sebutan Luhak Tiga Lorong.

Putri Pinang Masak

Suku Talang Mamak/“Suku Tuha tersebar di empat kecamatan yaitu Batang Gansal, Cenaku, Kelayang dan Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu dan di Dusun Semarantihan, Desa Suo-Suo, Kecamatan Sumai, Kabupaten Tebo, Jambi. Salah satu versi asal usul suku Talang Mamak yang sangat terkenal diceritakan dalam cerita rakyat tentang Putri Pinang Masak. Konon, di Indragiri hidup tujuh pasang putra-putri yang dilahirkan secara kembar. Ketujuh putra tersebut menjadi pemuda yang gagah berani, sedangkan ketujuh putri tumbuh menjadi gadis cantik jelita. Dari ketujuh putri tersebut, salah seorang di antaranya yang termolek, Putri Pisang Masak namanya.